Close Menu
  • Kabar Jayawijaya
    • Ekonomi & Bisnis
    • Olaraga
    • Perempuan & Anak
    • Kriminal
    • Pariwisata & Seni Budaya
    • Polhukam
    • Pendidikan & Kesehatan
  • Kabar Daerah
    • Kabar Papua Pegunungan
    • Tanah Papua
  • Nasional
  • Internasional
  • Adventorial
  • Opini
Gabung Whatsapp Channel
  • WhatsApp

© Media Jayawijaya 2025. Developed by  Loteng Kreatif

Facebook YouTube X (Twitter) Instagram
Sabtu, Januari 31
Info Update
  • Menyongsong HUT PI GKI Ke-171, Pemkab Jayawijaya Bersama Jemaat Gelar Aksi Bersih Sampah
  • Atlet Taekwondo Jayawijaya Harumkan Nama Daerah di Provinsi Papua
  • PSSI Papua Pegunungan Pastikan 12 Klub Akan ikut Liga 4 yang Bergulir Pada Februari mendatang
  • Hasil Survei PUPR Jayawijaya: Penanganan Longsor Asotipo Difokuskan pada Normalisasi Kali dan Rehabilitasi Lingkungan
  • Ludia Logo Resmi Dilantik, Sebagai Ketua PMI Kabupaten Jayawijaya Periode 2026-2031
  • Kadis Hubikiak Tegaskan Delapan Kepala Kampung Awasi Penyaluran 15 Ton Beras Bantuan
  • Pemkab Jayawijaya Menyalurkan Bantuan Sembako Wapres RI untuk Warga Terkena Bencana Longsor di Kampung Pobiakma, Distrik Assotipo
  • PMI Jayawijaya Gelar Muskab, Ludia E. Logo Terpilih Kembali Sebagai Ketua Periode 2026-2031
Ninawene Media JayawijayaNinawene Media Jayawijaya
  • Kabar Jayawijaya
    • Ekonomi & Bisnis
    • Olaraga
    • Perempuan & Anak
    • Kriminal
    • Pariwisata & Seni Budaya
    • Polhukam
    • Pendidikan & Kesehatan
  • Kabar Daerah
    • Kabar Papua Pegunungan
    • Tanah Papua
  • Nasional
  • Internasional
  • Adventorial
  • Opini
Login
Ninawene Media JayawijayaNinawene Media Jayawijaya
Beranda » Bupati Jayawijaya Dorong Perdamaian Konflik Warga Yali–Lani di Wamena

Bupati Jayawijaya Dorong Perdamaian Konflik Warga Yali–Lani di Wamena

RedaksiBy RedaksiJanuari 21, 2026 Kabar Jayawijaya 14 Views
Bagikan
Facebook Twitter Copy Link WhatsApp

WAMENA, MJ News – Bupati Kabupaten Jayawijaya, Athenius Murip, S.H., M.H., mendorong tercapainya perdamaian pasca konflik yang melibatkan warga suku Yali dan Lani Jaya di wilayah Maplima dan Sinakma, Kota Wamena, Kabupaten Jayawijaya.

Athenius menjelaskan bahwa keributan yang terjadi merupakan kelanjutan dari penyelesaian masalah hukum dan adat yang telah direncanakan dua bulan lalu. Konflik bermula dari dugaan pelaku dari kelompok Lani terhadap korban dari kelompok Yali, dan memuncak hingga menyebabkan satu orang meninggal dunia dari masyarakat Lani.

“Penyelesaian secara hukum dan adat direncanakan kemarin, tetapi tidak mencapai kesepakatan sehingga terjadi keributan antar kedua kelompok warga,” ujarnya.

Bupati menegaskan bahwa pemerintah daerah turun langsung untuk memfasilitasi mediasi, dengan dukungan Wakil Bupati Lani Jaya, Wakil Gubernur Papua Pegunungan, serta tokoh adat dan Lembaga Masyarakat Adat (LMA). Mediasi dilakukan dengan menemui kelompok Yali di Maplima dan kelompok Lani di Sinakma.

“Sebagai kabupaten induk yang telah melahirkan tujuh kabupaten pemekaran, kami turut prihatin atas kejadian ini. Kedamaian, keamanan, dan kelancaran aktivitas masyarakat di Jayawijaya harus tetap terjaga,” kata Athenius.

Sebagai bagian dari upaya perdamaian, Pemerintah Kabupaten Jayawijaya memberikan bantuan kemanusiaan berupa 2 ton beras untuk masing-masing kelompok. Langkah ini bertujuan agar kedua pihak dapat kembali ke rumah masing-masing dan menjalankan proses perdamaian dengan baik.

Bupati juga memastikan bahwa aktivitas masyarakat kini dapat kembali berjalan normal, setelah sempat terganggu akibat keributan. “Kedua kelompok telah sepakat untuk tidak melakukan aksi lanjutan atau saling bermusuhan lagi,” jelasnya.

Selain itu, Pemda Jayawijaya akan mendorong penyusunan peraturan daerah (Perda) terkait tata kelola konflik dan hukum agar masyarakat, termasuk kabupaten pemekaran, memiliki pedoman yang jelas dalam menyelesaikan perselisihan hukum, termasuk kasus pembunuhan dan kekerasan.

“Perda ini nantinya akan disosialisasikan ke seluruh masyarakat agar setiap tindakan melanggar hukum dapat diselesaikan sesuai aturan yang berlaku,” pungkas Athenius. (*)

Reporter: Ewekena Kosay

Konflik Warga Yali–Lani di Wamena Lembaga Masyarakat Adat (LMA) Jayawijaya
Dapatkan update melalui channel WhastApp
Share. Facebook Twitter LinkedIn Email WhatsApp Copy Link
Previous ArticlePSSI Papua Pegunungan Gandeng Diskominfo Jayawijaya untuk Publikasi dan Live Streaming Liga 4 Papeg
Next Article Pemkab Jayawijaya Pastikan Situasi Wamena Aman Pasca Keributan Kelompok Yali–Lani

Related Posts

Menyongsong HUT PI GKI Ke-171, Pemkab Jayawijaya Bersama Jemaat Gelar Aksi Bersih Sampah

Januari 31, 2026

Atlet Taekwondo Jayawijaya Harumkan Nama Daerah di Provinsi Papua

Januari 31, 2026

Hasil Survei PUPR Jayawijaya: Penanganan Longsor Asotipo Difokuskan pada Normalisasi Kali dan Rehabilitasi Lingkungan

Januari 28, 2026

Ludia Logo Resmi Dilantik, Sebagai Ketua PMI Kabupaten Jayawijaya Periode 2026-2031

Januari 28, 2026

Kadis Hubikiak Tegaskan Delapan Kepala Kampung Awasi Penyaluran 15 Ton Beras Bantuan

Januari 28, 2026

Pemkab Jayawijaya Menyalurkan Bantuan Sembako Wapres RI untuk Warga Terkena Bencana Longsor di Kampung Pobiakma, Distrik Assotipo

Januari 27, 2026
Add A Comment
Leave A Reply Cancel Reply

Menu
  • Kabar Jayawijaya
    • Ekonomi & Bisnis
    • Olaraga
    • Perempuan & Anak
    • Kriminal
    • Pariwisata & Seni Budaya
    • Polhukam
    • Pendidikan & Kesehatan
  • Kabar Daerah
    • Kabar Papua Pegunungan
    • Tanah Papua
  • Nasional
  • Internasional
  • Adventorial
  • Opini
Berita Terkini

Menyongsong HUT PI GKI Ke-171, Pemkab Jayawijaya Bersama Jemaat Gelar Aksi Bersih Sampah

By RedaksiJanuari 31, 2026 Kabar Jayawijaya 5 Views

WAMENA, MJ News – Dalam Rangka menyongsong Hari Ulang Tahun (HUT) Pekabaran Injil (PI) Gereja…

Atlet Taekwondo Jayawijaya Harumkan Nama Daerah di Provinsi Papua

Januari 31, 2026

PSSI Papua Pegunungan Pastikan 12 Klub Akan ikut Liga 4 yang Bergulir Pada Februari mendatang

Januari 31, 2026

Hasil Survei PUPR Jayawijaya: Penanganan Longsor Asotipo Difokuskan pada Normalisasi Kali dan Rehabilitasi Lingkungan

Januari 28, 2026

Ludia Logo Resmi Dilantik, Sebagai Ketua PMI Kabupaten Jayawijaya Periode 2026-2031

Januari 28, 2026

Kadis Hubikiak Tegaskan Delapan Kepala Kampung Awasi Penyaluran 15 Ton Beras Bantuan

Januari 28, 2026
Lihat Topik Berita Lain
  • Kabar Jayawijaya
  • Pendidikan

Menyongsong HUT PI GKI Ke-171, Pemkab Jayawijaya Bersama Jemaat Gelar Aksi Bersih Sampah

Januari 31, 2026

Atlet Taekwondo Jayawijaya Harumkan Nama Daerah di Provinsi Papua

Januari 31, 2026

Hasil Survei PUPR Jayawijaya: Penanganan Longsor Asotipo Difokuskan pada Normalisasi Kali dan Rehabilitasi Lingkungan

Januari 28, 2026

Ludia Logo Resmi Dilantik, Sebagai Ketua PMI Kabupaten Jayawijaya Periode 2026-2031

Januari 28, 2026

Ludia Logo Resmi Dilantik, Sebagai Ketua PMI Kabupaten Jayawijaya Periode 2026-2031

Januari 28, 2026

PMI Jayawijaya Gelar Muskab, Ludia E. Logo Terpilih Kembali Sebagai Ketua Periode 2026-2031

Januari 27, 2026

Penyaluran Makanan Bergizi Gratis di Jayawijaya Terhenti Sementara Akibat Kendala Sistem Keuangan

Januari 27, 2026

HMKJ Wamena Desak Pemkab Lani Jaya dan Yahukimo Selesaikan Kasus Pembunuhan Secara Kekeluargaan

Januari 19, 2026

Ninawene Media Jayawijaya – Mewartakan Kabar Tentang Kita

Facebook Instagram YouTube

Kabar Daerah

  • Ekonomi
  • Politik
  • Kesehatan
  • Seni dan Budaya
  • Kriminal
  • Hukum
  • Lingkungan

Berita

  • Papua Pegunungan
  • Jayawijaya
  • Papua
  • Nasional
  • Internasional

Adventorial

  • Berita Foto
  • Editorial
  • Pers Relase
  • Video
  • Reportase

© Media Jayawijaya 2025. Developed by  Loteng Kreatif

  • Tentang kami
  • Redaksi
  • Iklan dan Kerjasama

Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.

Sign In or Register

Welcome Back!

Login to your account below.

Lost password?